KECAMATAN SUKORAME

Monev Dana Desa Tahap I

informasi
02 Juli 2024
572x dibaca
Monev Dana Desa Tahap I

Selasa 2 Juli 2024, telah dilaksanakan kegiatan monitoring dan evaluasi pelaksanaan dana desa tahap I dan fasilitasi penyaluran dana desa tahap II tahun anggaran 2024 oleh Dinas PMD di Pendopo Kecamatan Sukorame kegiatan tersebut di buka oleh bapak Rakhmat Hidayat, S.H.,M.M Camat Sukorame didampingi oleh Sekcam dan penyampai materi dari Dinas PMD Kab.Lamongan serta dihadiri oleh Kades, Sekdes, Bendahara Desa dan Operator Desa.

KECAMATAN SUKORAME KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Raya Sukorame No. 01 Kode Pos 62276
  • sukorame@lamongankab.go.id
  • +6285846851999
Logo Branding Lamongan
© 2025 Kecamatan Sukorame Kabupaten Lamongan
Splash Logo