KECAMATAN KARANGBINANGUN

MAD serta Pengukuhan Pengurus BUMDesa Bersama Mekar Abadi Tahun 2021

berita
13 April 2021
1.692x dibaca
MAD serta Pengukuhan Pengurus BUMDesa Bersama Mekar Abadi Tahun 2021

Pada Rabu (7/04/2021) di Pendopo Kantor Kecamatan Karangbinangun diselenggarakan Musyawarah Antar Desa (MAD)  BUMDes Mekar Abadi.

Acara ini selain dalam rangka untuk pertanggungjawaban kegiatan Tahun 2020, kegiatan ini juga di isi dengan Perencanangan Kelembagaan BUMDESA Bersama Tahun 2021 yang sesuai dengan PP 11 Tahun 2021 dan Pengukuhan Pengurus BUMDesa Bersama Mekar Abadi Tahun 2021..

Berikut Susunan Kenaggotaan Pengurus BUMDes Bersama Kecamatan karangbinangun Tahun 2021 :

Dewan Penasehat

1. Husni, S.Ag.

2. Hartono, ST

3. Termuji, SE


Pelaksana Operasional 

1. Drs. H. Khanan

2. Muhammad Zaini

3. Idham Fakhlul Arifin

4. Syaifuddin Zuhri


Dewan Pengawas

1. Sumarto, SH

2. Moh. Supi'i, S.Pd.

3. M. Syafik, S.Pd.


KECAMATAN KARANGBINANGUN KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Karang Binangun No.22, Sambo, Sambopinggir, Karangbinangun, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62293
  • karangbinangun@lamongankab.go.id
  • (0322) 3382620
  • +628563343980
Logo Branding Lamongan
© 2025 Kecamatan Karangbinangun Kabupaten Lamongan
Splash Logo