INSPEKTORAT

RAPAT KOORDINASI PEMBAHASAN TINDAK LANJUT REKOMENDASI ATAS LHP BPK-RI TAHUN 2024

berita
06 Mei 2024
946x dibaca
RAPAT KOORDINASI PEMBAHASAN TINDAK LANJUT REKOMENDASI ATAS LHP BPK-RI TAHUN 2024

Bertempat di Ruang Inspektur Kabupaten Lamongan, Rapat koordinasi PembahasanTindaklanjut Rekomendasi atas Laporan Hasil Pemeriksaan BPK-RI Tahun 2024 dibuka dan dipimpin oleh Bapak Inspektur Kabupaten Lamongan A. FARIKH, SH, MM. CGCAE. Adapun persentase hasil penyelesaian TLHP BPK-RI untuk semester II Tahun 2023 Kabupaten Lamongan sebesar 90.9 %. Untuk itu Bapak Inspektur Kabupaten Lamongan memberikan penekanan untuk dilakukan evaluasi dan percepatan penyelesaian TLHP-BPK-RI dengan target penyelesaian bisa naik 95% di Semester I Tahun 2024.

INSPEKTORAT KABUPATEN LAMONGAN

  • Jalan Basuki Rahmat No. 209 Kecamatan Lamongan, Kabupaten Lamongan
  • inspektoratlmg@gmail.com
  • (0322) 321019
Logo Branding Lamongan
© 2025 Inspektorat Kabupaten Lamongan
Splash Logo