DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN

Pawai Ogoh-Ogoh Desa Balun 2025: Perayaan Toleransi dan Budaya!

informasi
27 Maret 2025
165x dibaca
Pawai Ogoh-Ogoh Desa Balun 2025: Perayaan Toleransi dan Budaya!


✨ Pawai Ogoh-Ogoh Desa Balun 2025: Perayaan Toleransi dan Budaya! ✨

Desa Balun kembali menghadirkan Pawai Ogoh-Ogoh, sebuah tradisi sakral menjelang Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1947 yang sarat makna! Arak-arakan ogoh-ogoh akan menyusuri desa, menghadirkan semarak seni, budaya, dan nilai toleransi yang khas dari Desa Pancasila.

Tak hanya umat Hindu, masyarakat dari berbagai agama ikut serta dalam prosesi ini, membuktikan bahwa keberagaman adalah kekuatan! Mari bersama-sama menyaksikan dan merayakan keharmonisan dalam balutan tradisi yang penuh warna!

📍 Desa Balun, Lamongan
🗓️ Jumat, 28 Maret 2025
🕑 Pukul : 14.00 WIB

DINAS PARIWISATA DAN KEBUDAYAAN KABUPATEN LAMONGAN

  • Jl. Sunan Giri No.1, Tumenggungan, Kec. Lamongan, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur 62215, Indonesia
  • disparbud@lamongankab.go.id
  • (0322) 311919
Logo Branding Lamongan
© 2025 Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Lamongan
Splash Logo